Wednesday, October 1, 2008

YUWIE - Komunitas Online yang Membayar Membernya

Apakah Yuwie Itu?
YUWIE adalah komunitas dunia maya(kayak Friendster) pertama yang membayar membernya. Portal yang didirikan di Oklahoma(Amerika Serikat) ini akan membagi dollar ke membernya. Dari mana mereka mendapat penghasilan sehingga mampu membayar membernya? Jawabanya adalah mereka mendapatkan dari periklanan terbesar di dunia yaitu Google Adsense.

Bagaimana cara untuk mendaftar?
Langsung ajah daftar ke : REGISTER ato bisa klik link yuwie di blog saya ini, nahh disana ada tombol SIGN UP. Klik dan isi deh data kalian.

Kita dibayar kalau apa?
  1. orang melihat halaman profil kita(mondar mandir di control panel kita)
  2. orang melihat daftar teman kita (view all)
  3. orang melihat koleksi gambar yang kita pasang di YUWIE
  4. orang membaca blog kita
  5. orang melihat halaman layout kita (jika ada)
  6. orang melihat koleksi video kita (jika ada)
  7. kita mengirim comment/message
  8. kita sering memeriksa control panel (member area)
  9. kita menulis blog, upload gambar, video, dll
  10. pokoknya setiap halaman yg kita buka, kita DIBAYAR!!!

Tidak sah dihitung bila?
  1. Me-load ulang atau me-refresh halaman
  2. Membuka halaman kurang dari 3 detik.


Detail pembayarannya gimana sih?
YUWIE akan membayar kita setiap 1000 Impression = $ 0,50 (1 Impression = 1 halaman dibuka)
YUWIE memiliki sistem referral yang menawarkan sistem 5x8 Forced Matrix. Artinya jika
kita sudah memiliki 5 referral di Level 1, maka referral ke-6 otomatis berada di Level 2 dan begitu seterusnya.
Dan perlu diketahui bahwa total views dari teman yang kita ajak(referral dari kita) akan diakumulasikan pada total views kita. Ini yang akan membuat impression kita bertambah



PERSENTASENYA
Level ————— Your Percentage
You —————–10%
1 ——————–10%
2 ——————–10%
3 ——————–4%
4 ——————–4%
5 ——————–4%
6 ——————–4%
7 ——————–4%
8 ——————–10%
9 ——————–10%
10 ——————-30%


Contoh pendapatan



Bagaimana cara saya dibayar?
Kamu memiliki 2 pilihan:
Pertama adalah Dengan PayPal.
Kedua adalah menggunakan CHECK dalam bentuk USD.
YUWIE dapat mengirimkan cek ke berbagi negara termasuk Indonesia. Jika kamu memilih metode ini, kamu dikenai biaya $1 untuk pengiriman.


Apakah kita akan dibayar beneran?
Baca kesaksian member yang telah sukses di YUWIE di http://yuwiescam.com

Masih belum percaya dan masih bertanya-tanya?

Kenapa sih Yuwie bisa membayar anda?
Hmm.. Logikanya mudah saja… setiap anda membuka suatu halaman, pasti ada iklan di halaman tersebut… terutama Google Ads…

Simple-nya seperti ini…
Perusahaan lain beriklan di Yuwie > perusahaan itu membayar Yuwie > Yuwie membayar anda

Sangat logis!

So.. tunggu apa lagi??
^^v

9 comments:

  1. whala...hiburan yang beranak duit ta...maooo.....

    ReplyDelete
  2. yuppie..
    ^^v
    memang butuh waktu lama,
    ato butuh keaktifan tinggi di dunia maya,
    tp tidak ada salahnya klo join budhe..
    bisa klik dari blog saya.
    ^^v

    ReplyDelete
  3. Aduh malas yos,,,

    itu halal ga sich?

    haha...

    ReplyDelete
  4. halal atuhhhh kong..
    ^^v
    join ajaaahh...

    ReplyDelete
  5. kok ditny halalnya sih, PASTI dunk...
    Cm emang harus sabar :)
    ADD YUWIE yg aq yah http://r.yuwie.com/hika

    ReplyDelete
  6. wedew,kok ketemu yuwie lagi

    *geleng kanan kiri atas bawah :D

    ReplyDelete
  7. hahaha.. memang sedang in ya sekarang?
    :D

    ReplyDelete